Salam Merdeka Belajar! Berikut ini merupakan bahan pembelajaran bagi siswa kelas 6 dalam bentuk materi dan kunci jawaban tema 6 kelas 6 halaman 59 sampai halaman 63 Pembelajaran 3 Tema 6 Menuju Masyarakat Sejahtera, Subtema 2 Membangun Masyarakat Sejahtera.
Pelajari juga: Materi dan Kunci Jawaban Buku Siswa Tema 6 Kelas 6 Halaman 53, 56, 57 :Subtema 2 Pembelajaran 2
Siti dan teman-temannya telah mendapatkan
hak sebagai warga negara Indonesia yaitu hak memeroleh pendidikan dan
pengajaran. Siti dan teman-temannya menjadi generasi
yang pandai dan cerdas. Itulah salah
satu manfaat pemenuhan hak warga negara. Masih banyak manfaat pemenuhan hak
warga negara Indonesia lainnya. Apa sajakah itu?
Ayo
Membaca
Manfaat Pemenuhan Hak sebagai Warga
Negara Indonesia Setiap warga negara memiliki hak dan kewajiban. Hak dan
kewajiban hendaknya dilakukan secara seimbang. Artinya dalam melaksanakan hak
tidak lupa juga melaksanakan kewajiban sebagai warga negara. Bahkan kewajiban
hendaknya dilakukan terlebih dahulu daripada hak. Banyak manfaat yang dapat
dirasakan warga negara Indonesia atas terpenuhinya hak yang dimiliki.
Ayo
Berlatih
Di depan telah disajikan bacaan nonfiksi
yang terdiri atas lima paragraf. Bacalah kembali dengan cermat teks nonfiksi di
atas. Selanjutnya, kerjakan perintah berikut!
1. Tuliskan kalimat utama pada setiap
paragraf.
2. Tuliskan gagasan utama pada setiap
paragraf.
3. Tuliskan gagasan utama dari teks
nonfiksi berdasarkan gagasan utama setiap paragraf.
4. Tuliskan hasilnya dalam bentuk tabel
seperti contoh berikut.
- - - - - - - - - - - - - - - - - - - -
- -
Kunci jawaban Tema 6 Kelas 6 Halaman 61 Subtema 2 Pembelajaran 3
Alternatif jawaban:
- - - - - - - - - - - - - - - - - - - -
- -
Masih banyak manfaat atas terpenuhinya
hak-hak warga negara Indonesia. Kamu bisa mengidentifikasinya melalui berbagai
bentuk pemenuhan hak-hak warga negara Indonesia. Pada dasarnya, pemenuhan hak-hak
warga negara Indonesia berkaitan erat dengan upaya pemerintah dalam mencapai
tujuan nasional. Oleh karena itu, lakukan hak-hakmu sebagai warga negara secara
seimbang. Dengan demikian, kamu telah ikut serta mewujudkan tujuan nasional.
Pemenuhan hak-hak warga negara Indonesia sebagai upaya pencapaian tujuan
nasional juga menjadi cara ampuh untuk mempertahankan kemerdekaan Indonesia.
Mengapa demikian?
Ayo
Membaca
Ayo
Berdiskusi
Buatlah kelompok di kelas yang terdiri
atas tiga sampai lima orang. Bacalah dengan cermat bacaan di atas, kemudian
diskusikan dengan teman satu kelompokmu cara-cara untuk mempertahankan
kemerdekaan. Tuliskan cara lain yang dapat kamu lakukan selain yang ada dalam
bacaan.
- - - - - - - - - - - - - - - - - - - -
- -
Kunci jawaban Tema 6 Kelas 6 Halaman 62 Subtema 2 Pembelajaran 3
Alternatif jawaban:
Cara lain untuk mempertahankan
kemerdekaan, yaitu:
- Belajar dengan giat, tekun dan rajin.
- Menggunakan produk buatan dalam negeri
- Melestarikan budaya asli Indonesia
- - - - - - - - - - - - - - - - - - - -
- -
Ayo
Mengamati
Lakukan pengamatan terhadap perilaku
warga masyarakat di lingkungan tempat tinggalmu. Identifikasilah perilaku warga
masyarakat yang mencerminkan sikap mempertahankan
kemerdekaan Indonesia. Tuliskanlah hasil
pengamatan kamu dan presentasikan secara lisan di depan kelas.
- - - - - - - - - - - - - - - - - - - -
- -
Kunci jawaban Tema 6 Kelas 6 Halaman 63
Subtema 2 Pembelajaran 3
*Jawaban disesuaikan dengan hasil
pengamatan siswa.
- - - - - - - - - - - - - - - - - - - -
- -
Ayo
Renungkan
Ikut serta mempertahankan kemerdekaan
Negara Kesatuan Republik Indonesia merupakan hak dan kewajiban setiap warga
negara Indonesia. Coba kamu ingat dan renungkan tindakan mempertahankan
kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia yang sudah kamu lakukan.
Kerja
Sama dengan Orang Tua
Bersama orang tuamu, amatilah hak-hak
warga negara Indonesia yang sudah terpenuhi. Mintalah pendapat orang tuamu
untuk menuliskan manfaat atas pemenuhan hak-hak warga negara yang sudah kamu
amati.
Demikian yang dapat kami sajikan
berkaitan dengan Materi dan Kunci Jawaban Buku Siswa Tema 6 Kelas 6 halaman 61,
halaman 62, dan halaman 63 Menuju Masyarakat Sejahtera Pembelajaran 3 Subtema 2
Membangun Masyarakat Sejahtera. Semoga bermanfaat dan semoga sukses!!!
Referensi:
- Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Kelas 6 Tema 6 – Menuju
Masyarakat Sejahtera
0 Comments
Post a Comment