Soal IPAS Kelas 4 Tentang Bagian Tumbuhan dan Fungsinya

Soal dan Kunci Jawaban Mari Refleksikan Halaman 5 IPAS Kelas 4

 

Gambar Bagian Tumbuhan dan Fungsinya
Sumber Gambar: matakaca.com

Berikut ini kami sajikan Soal IPAS Kelas 4 Tentang Bagian Tumbuhan dan Fungsinya yang sekaligus sebagai kunci jawaban Mari Refleksikan Halaman 5.

 

Soal dan Kunci Jawaban IPAS Kelas 4 Mari Refleksikan Halaman 5

1. Apa saja bagian tubuh tumbuhan?

Alternatif Jawaban:

Akar, batang, daun, bunga, dan buah

 

2. Bagian mana dari tumbuhan yang berperan untuk bertahan hidup/melindungi diri?

Alternatif Jawaban:

Akar dan batang

 

3. Bagian mana dari tumbuhan yang berperan untuk tumbuh?

Alternatif Jawaban:

Akar, batang, dan daun.

 

4. Bagian mana dari tumbuhan yang berperan untuk berkembang biak?

Alternatif Jawaban:

Bunga

 

Demikian yang dapat kami sajikan tentang Soal IPAS Kelas 4 Tentang Bagian Tumbuhan dan Fungsinya dan sebagai kunci jawaban Mari Refleksikan Halaman 5. Semoga bermanfaat!!!

 

Sumber: Kemendikbud Ristek

Catatan: Artikel ini sebagai bahan untuk belajar siswa, dimana kunci jawabannya bersifat terbuka dan jika ada kesalahan jawaban kami tidak bertanggung jawab. Terima kasih…

 

Semangat Merdeka Belajar!!!

0 Comments

Post a Comment